- Ibadah Pentakosta
Ibadah Pentakosta akan dilaksanakan pada hari Minggu, 20 Mei 2018 di JKK, pk. 07.00, 10.00 dan 18.00 wita. Ibadah di BPI Fajar Kasih digabung di JKK. Mohon perhatian dan kehadirannya.
- Sakramen Pelayanan Baptis Kudus Anak
Sakramen Pelayanan Baptis Kudus Anak-anak akan dilaksanakan pada hari Minggu, 20 Mei 2018, pk. 10.00 wita (Ibadah II) di JKK. Mohon para orang tua yang akan membaptis putra-putrinya mendaftar di Kantor Gereja mulai sekarang. Nama-nama peserta sementara Sakramen Pelayanan Baptisan Kudus Anak :
NO | NAMA PESERTA | NAMA ORANG TUA |
1 | JONATHAN ELIEZER MAKATITA | Ayah : George Victor Makatita
Ibu : Sulistiyo Sari Wulandari |
2 | KHANZA AYUNDA TRIYANTO | Ayah : Triyanto
Ibu : Seplen Mardiyanti Radji |
3 | RENATA PHILIA KRISTAMA | Ayah : Edwin Widhya Tama
Ibu : Ni Nyoman Krisnawati |
4 | MELIDYA CAESHANA MANALUI | Ayah : Wilson Alamsyah Manalu
Ibu : Amy Yulita Siahaan |
5 | MAYANG MAHESA NUGRAHA | Ayah : John Lucas Nalley
Ibu : Rahayu Nurjayanti |
Persiapan Pelayanan Sakramen Baptis Kudus Anak akan dilaksanakan pada hari Jumat, 18 Mei 2018, pk. 18.00 wita di Gedung Gereja JKK. Mohon kehadiran orang tua yang akan membaptiskan putra-putrinya dan Majelis Jemaat.
- Retreat Pra Remaja dan Remaja 2018
Kegiatan Retreat Pra Remaja dan Remaja JKK akan diadakan pada tanggal 15-17 Juni di Pancasari Inn Bedugul. Pendaftaran untuk peserta dibuka mulai tanggal 6 Mei 2018 s/d tanggal 31 mei 2018 dengan kontribusi sebesar Rp. 150.000,- / peserta. Pendaftaran bisa dilakukan melalui contact person : Iva Kayana (081246460306), Kezia Christina (0818342772) atau Kak Made (081999136222). Mohon dukungan dari orang tua sekalian. terima kasih dan Tuhan Yesus memberkati.
- PP. Kristiyasa JKK
Ibadah rutin pemuda/i JKK akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 12 Mei 2018, pk. 19.00 wita di gedung timur lt. III dengan acara Nonton Bareng film dengan judul “RIO”. Pembicara : Sdr. R. Daniel Setiawan. Diundang kehadiran pemuda/i JKK.
- Ucapan Terima Kasih
Terima kasih kami ucapkan kepada Angelica Choir dan PS. Jemaat atas persembahan pujiannya. Tuhan Yesus memberkati pelayanan kita bersama.
- Permut (Persekutuan Mata Uang Terkecil)
Untuk menunjang Program Kerja Kaum Wanita baik ditingkat Pusat (PGI), Daerah (PW. Dian Kristawati Pusat) dan Jemaat (PW. Jemaat Kristus Kasih), maka tiap tahun PW. Dian Kristawati Jemaat mengumpulkan Persembahan melalui Persekutuan Mata Uang Terkecil (Permut). Permut akan dilaksanakan pada hari Minggu, 13 Mei 2018 dalam semua jam ibadah di JKK.